ISIS Hancurkan Masjid Ikonik di Mosul



SBOBET Indonesia - Masjid Raya Al-Nuri yang menjadi ciri khas kota Mosul kini tinggal puing. Masjid yang dibangun abad ke-12 itu telah rata dengan tanah usai diledakkan ISIS.


Penampakan gambar dari udara memperlihatkan Masjid Al-Nuri yang kini tinggal puing. Iraqi Military Handout/via Reuters. Iraqi Military Handout/via Reuters TV.


Dalam foto udara yang disebarkan oleh kantor media militer Irak, terlihat bahwa bangunan masjid dan sang Al-Hadba yang tersohor telah rata dengan tanah dan hanya tinggal reruntuhan di tengah rumah-rumah warga di kawasan Old City, Mosul. Iraqi Military Handout/via Reuters TV.


Dalam pernyataannya via kantor berita propaganda Amaq, seperti dilansir AFP dan Reuters, Kamis (22/6/2017), ISIS menuding koalisi pimpinan Amerika Serikat (AS) yang melancarkan serangan udara ke masjid bernama resmi Masjid Raya Al-Nuri itu dan menghancurkannya.

Tudingan ISIS itu langsung dibantah AS, yang memang mendukung pasukan Irak via udara dalam operasi merebut Mosul dari ISIS sejak beberapa bulan lalu. AS balik menuding ISIS yang bertanggung jawab atas hancurnya masjid ikonik bagi kota Mosul itu. AFP PHOTO/MOHAMED EL-SHAHED.


Masjid Raya Al-Nuri itu dikenal akan menara (minaret) condong yang disebut Al-Hadba atau 'si bungkuk' yang memiliki tinggi 45 meter. Menara Al-Hadba sangat dicintai warga dan ditampilkan dalam banyak papan toko maupun papan iklan setempat.

Bahkan menara ini dijuluki sebagai 'Menara Pisa Irak' oleh warga setempat, karena bentuknya yang condong, mirip Menara Pisa di Italia, yang dipicu oleh strukturnya yang tidak stabil. BBC/Library of Congress.

Jauh sebelum ISIS menguasai Mosul tahun 2014, Badan PBB UNESCO telah memulai upaya untuk melindungi dan melestarikan menara Al-Hadba. Menara Al-Hadba juga masuk dalam daftar monumen yang dilindungi oleh otoritas Irak.  REUTERS/Khalid al Mousily.






AFILIASI :
#Bolahero , #MajalahMandiri , #MentariMovie ( Nonton Online Subtitle Indonesia )

Subscribe to receive free email updates: